Memastikan Pelayanan Terbaik, Malam-Malam Bupati Loteng Turun Pantau RSUD Praya

- Jurnalis

Sabtu, 27 Maret 2021 - 16:57 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Lombok Tengah – Bupati ingin memastikan bahwa pelayanan kepada masyarakat khususnya pasien berjalan baik termasuk Kebersihan di areal rumah sakit juga Meskipun tidak dalam jam kerja. Bupati berharap pelayanan terbaik Harus dilakukan selama 24 jam. “Mau malam, pagi,siang sore, pelayanan kepada masyarakat harus tetap maksimal” ungkapnya.

Pantauan Bupati, pelayanan masih berjalan normal, kebersihan juga terawat, sementara masyarakat tidak ada lagi yang tidur di lorong lorong rumah sakit. “Kalau ada masyarakat yang masih tidur di lorong maka, satpam yang piket bertanggung jawab” ungkapnya.

Baca Juga :  Jelang Musorkab, KONI Loteng Gelar Rapat Kerja Kabupaten

Bupati menegaskan masyarakat berhak mendapatkan pelayanan terbaik dari pemerintah daerah karena itu pemerintah harus menyiapkan fasilitas yang baik dan sumber daya yang hebat.

“Saya ingin masyarakat mendapatkan pelayanan terbaik dari rumah sakit, nyaman, aman dan tentunya semakin sehat, jangan tambah sakit karena lingkungan kurang bersih dan pelayanan tak memuaskan” ungkapnya.

Baca Juga :  Fakultas Teknik Universita Mataram Gelar Lomba Rancang Bendungan Tingkat Nasional

Bupati berharap apa yang dilakukan dirinya ini dapat dirasakan manfaatnya oleh masyarakat tidak hanya hari ini namun seterusnya. “Jika ada pelayanan kurang memuaskan maka saya minta disampaikan ke pimpinan rumah sakit, bila perlu ke saya, biar kita perbaiki” pintanya.

Berita Terkait

PMB Dibuka, Pendaftar Poltekpar Lombok Lampaui Target
Diskominfo Lombok Tengah dan BPS Jalin Kerja Sama Dorong Satu Data Daerah
Panen Raya di Teruwai, Lombok Tengah Tunjukkan Ketangguhan Sebagai Lumbung Pangan Nasional
Pastikan Layanan Kesehatan Tetap Berjalan Saat Libur Lebaran, Wabup Sidak 6 Puskesmas di Lombok Tengah
Bupati Lombok Utara Ajak Warga Saling Memaafkan di Hari Idulfitri
Wamenpar Pantau Arus Mudik dan Berikan Kuliah Umum di Kampus Poltekpar
ITDC Siap Sambut Wisatawan Selama Libur Lebaran 2025, Tiga Destinasi Unggulan Berbenah
GP Hub Hadir di Makassar, Tiket MotoGP™ 2025 Harga Istimewa Dan Hadiah Menarik

Berita Terkait

Senin, 21 April 2025 - 14:16 WIB

PMB Dibuka, Pendaftar Poltekpar Lombok Lampaui Target

Selasa, 15 April 2025 - 10:29 WIB

Diskominfo Lombok Tengah dan BPS Jalin Kerja Sama Dorong Satu Data Daerah

Selasa, 8 April 2025 - 18:10 WIB

Panen Raya di Teruwai, Lombok Tengah Tunjukkan Ketangguhan Sebagai Lumbung Pangan Nasional

Kamis, 3 April 2025 - 12:33 WIB

Pastikan Layanan Kesehatan Tetap Berjalan Saat Libur Lebaran, Wabup Sidak 6 Puskesmas di Lombok Tengah

Selasa, 1 April 2025 - 14:30 WIB

Bupati Lombok Utara Ajak Warga Saling Memaafkan di Hari Idulfitri

Berita Terbaru

News

PMB Dibuka, Pendaftar Poltekpar Lombok Lampaui Target

Senin, 21 Apr 2025 - 14:16 WIB