Grand Launch Prosesor AMD Ryzen 7000 Series Desktop dan Platform Motherboard AM5 Terbaru

- Jurnalis

Kamis, 29 September 2022 - 07:06 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Jakarta, Lomboknesia.id – AMD Indonesia menyelenggarakan acara AMD Ryzen 7000 Series Processor Grand Launch hari ini dengan mengusung konsep party dengan tema Together We Advance. Dalam acara peluncuran kali ini, selain menampilkan produk terbaru prosesor AMD Ryzen 7000 Series, AMD ingin memberikan pengalaman langsung kepada para tamu undangan dengan mencoba dan mengeksplor produk-produk baru AMD di berbagai partner booth yang tersedia. Dalam acara tersebut, AMD Indonesia memamerkan jajaran prosesor Ryzen™ 7000 Series Desktop bertenaga arsitektur “Zen 4” baru: core gaming terkencang yang memberikan pengalaman performa tinggi tingkatan berikutnya bagi para gamer, enthusiast dan kreator konten.

Baca Juga :  Jabat Kasat Lantas Polres Lombok Timur, Polwan Cantik Iptu Rita Siap Melayani Masyarakat

Turut hadir pula para pro-users profesional seperti gamer, content creator dan overclocker, yang berbagi pengalaman mereka dalam menggunakan produk-produk AMD khususnya prosesor AMD Ryzen 7000 Series terbaru.

AMD meluncurkan secara global Prosesor Ryzen 7000 Series Desktop, yang ditenagai oleh arsitektur “Zen 4” untuk mendorong performa menakjubkan bagi para gamer, antusias, dan kreator konten, tersedia dari AMD.com dan etailer and retailer global. Dengan hingga 16 core dan 32 thread, Prosesor Ryzen 7000 Series Desktop menghadirkan peningkatan ganda IPC dibandingkan “Zen 3”.

Lebih lanjut, dengan memanfaatkan node proses 5nm, Ryzen 7000 Series tidak hanya menawarkan performa gaming hingga 15% lebih kencang dan performa per watt hingga 27% lebih tinggi, secara generasi, sedangkan Ryzen 9 7950X hingga 47% lebih efisien dibandingkan kompetitor.

Baca Juga :  Imigrasi Terbitkan Visa Diaspora untuk Dukung Ekonomi Indonesia

Untuk mempelajari lebih lanjut tentang jajaran Prosesor Seri Ryzen 7000 yang baru, silahkan bisa akses link disini. Detail lengkap dari gelaran acara AMD Ryzen 7000 Series Processor Grand Launch terlampir pada email ini.

Semoga informasi ini bermanfaat bagi para pembaca. Jika masih ada pertanyaan lebih lanjut, dapat menghubungi kami kembali.

Berita Terkait

PMB Dibuka, Pendaftar Poltekpar Lombok Lampaui Target
Diskominfo Lombok Tengah dan BPS Jalin Kerja Sama Dorong Satu Data Daerah
Panen Raya di Teruwai, Lombok Tengah Tunjukkan Ketangguhan Sebagai Lumbung Pangan Nasional
Pemda Lombok Tengah Gelar Perayaan Lebaran Ketupat di Kantor Bupati
Pastikan Layanan Kesehatan Tetap Berjalan Saat Libur Lebaran, Wabup Sidak 6 Puskesmas di Lombok Tengah
Bupati Lombok Utara Ajak Warga Saling Memaafkan di Hari Idulfitri
Wamenpar Pantau Arus Mudik dan Berikan Kuliah Umum di Kampus Poltekpar
ITDC Siap Sambut Wisatawan Selama Libur Lebaran 2025, Tiga Destinasi Unggulan Berbenah

Berita Terkait

Senin, 21 April 2025 - 14:16 WIB

PMB Dibuka, Pendaftar Poltekpar Lombok Lampaui Target

Selasa, 15 April 2025 - 10:29 WIB

Diskominfo Lombok Tengah dan BPS Jalin Kerja Sama Dorong Satu Data Daerah

Selasa, 8 April 2025 - 18:10 WIB

Panen Raya di Teruwai, Lombok Tengah Tunjukkan Ketangguhan Sebagai Lumbung Pangan Nasional

Senin, 7 April 2025 - 08:22 WIB

Pemda Lombok Tengah Gelar Perayaan Lebaran Ketupat di Kantor Bupati

Kamis, 3 April 2025 - 12:33 WIB

Pastikan Layanan Kesehatan Tetap Berjalan Saat Libur Lebaran, Wabup Sidak 6 Puskesmas di Lombok Tengah

Berita Terbaru

News

PMB Dibuka, Pendaftar Poltekpar Lombok Lampaui Target

Senin, 21 Apr 2025 - 14:16 WIB

Lombok Tengah

Pemda Lombok Tengah Gelar Perayaan Lebaran Ketupat di Kantor Bupati

Senin, 7 Apr 2025 - 08:22 WIB