Jelang Puncak KTT G20 di Bali, Polres Loteng Perketat Penjagaan Di Bandara Lombok

- Jurnalis

Kamis, 3 November 2022 - 10:55 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Lombok Tengah – Menjelang puncak pelaksanaan Konferensi Tingkat Tinggi (KTT) G20 pada Tanggal 15-16 November 2022 di Bali, Polres Lombok Tengah memperketat penjagaan di Bandara Internasional Zainuddin Abdul Madjid (Bizam).

Kapolres Lombok Tengah, AKBP Irfan Nurmansyah, SIK, MM mengatakan Polres Lombok Tengah melaksanakan kegiatan imbangan berupa kegiatan rutin yang ditingkatkan dan difokuskan pada pintu masuk seperti Bandara.

Baca Juga :  Polres Loteng Selidiki Video WNA Diduga Melakukan Perbuatan Tidak Senonoh di Pantai Kuta

“Bandara BIZAM merupakan salah satu pintu masuk terbesar di Wilayah Kabupaten Lombok Tengah yang dijaga ketat oleh personel Polres Lombok Tengah,” kata Kapolres.

Menurutnya, diperketatnya pintu-pintu masuk seperti Bandara yang berpotensi menjadi tempat masuknya para pelaku kejahatan guna menciptakan situasi kamtibmas yang aman menjelang presidensi G20 di Bali.

Baca Juga :  Trauma Healing, Strategi Polres Lobar Membuat Ceria Kembali Anak-Anak Korban Banjir Longsor

AKBP Irfan mengatakan, Polres Lombok Tengah melibatkan sekitar 30 orang personel untuk melakukan kegiatan imbangan dalam membantu pengamanan cipta kondisi jelang puncak KTT G20 di Bali.

Berita Terkait

PMB Dibuka, Pendaftar Poltekpar Lombok Lampaui Target
Diskominfo Lombok Tengah dan BPS Jalin Kerja Sama Dorong Satu Data Daerah
Panen Raya di Teruwai, Lombok Tengah Tunjukkan Ketangguhan Sebagai Lumbung Pangan Nasional
Pastikan Layanan Kesehatan Tetap Berjalan Saat Libur Lebaran, Wabup Sidak 6 Puskesmas di Lombok Tengah
Bupati Lombok Utara Ajak Warga Saling Memaafkan di Hari Idulfitri
Wamenpar Pantau Arus Mudik dan Berikan Kuliah Umum di Kampus Poltekpar
ITDC Siap Sambut Wisatawan Selama Libur Lebaran 2025, Tiga Destinasi Unggulan Berbenah
GP Hub Hadir di Makassar, Tiket MotoGP™ 2025 Harga Istimewa Dan Hadiah Menarik

Berita Terkait

Senin, 21 April 2025 - 14:16 WIB

PMB Dibuka, Pendaftar Poltekpar Lombok Lampaui Target

Selasa, 15 April 2025 - 10:29 WIB

Diskominfo Lombok Tengah dan BPS Jalin Kerja Sama Dorong Satu Data Daerah

Selasa, 8 April 2025 - 18:10 WIB

Panen Raya di Teruwai, Lombok Tengah Tunjukkan Ketangguhan Sebagai Lumbung Pangan Nasional

Kamis, 3 April 2025 - 12:33 WIB

Pastikan Layanan Kesehatan Tetap Berjalan Saat Libur Lebaran, Wabup Sidak 6 Puskesmas di Lombok Tengah

Selasa, 1 April 2025 - 14:30 WIB

Bupati Lombok Utara Ajak Warga Saling Memaafkan di Hari Idulfitri

Berita Terbaru

News

PMB Dibuka, Pendaftar Poltekpar Lombok Lampaui Target

Senin, 21 Apr 2025 - 14:16 WIB