Polres Loteng Batasi Pelayanan SKCK Ditengah Pandemi Covid-19

- Jurnalis

Selasa, 23 Maret 2021 - 15:57 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Lombok Tengah – Satun Intelkam Polres Lombok Tengah, Polda Nusa Tenggara Barat membatasi masyarakat dalam pengajuan pembuatan Surat Keterangan Catatan Kepolisian (SKCK) ditengah pandemi Covid-19.

Hal tersebut langsung disampaikan oleh Kepala Satuan Intelkam Polres Lombok Tengah IPTU Abdul Haris, bahwa pihaknya membatasi para pemohon yang akan membuat SKCK dengan jumlah 100 orang perhari.

“Untuk pelayanan SKCK sementara kita batasi maksimal 100 orang perhari, karena dua hari terkahir ini jumlah pemohon membeludak dengan dibukanya penerimaan calon Bintara Polri,” kata Haris di Praya, Selasa (23/3)

Baca Juga :  NTB Mall Solusi dan Harapan UMKM Go Digital

Menurutnya, pembatasan pelayanan tersebut dilakukan sebagai upaya untuk mengantisipasi resiko penyebaran virus Covid-19 bagi masyarakat yang akan mengajukan permohonan pembuatan SKCK.

“Pembatasan ini untuk mengurangi penyebaran Covid-19 di wilayah Lombok Tengah, khususnya bagi para pemohon,” ucapnya.

Baca Juga :  Pendampingan Kampanye Sadar Wisata 5.0 Wujudkan Kolaborasi Industri dan Desa Wisata di Lombok

Pemohon juga diwajibkan memakai masker, mencuci tangan pakai sabun serta menjaga jarak saat mengantri dan bagi para pemohon sudah disediakan tempat mengantri diluar ruangan.

“Kita sudah sediakan tempat menunggu diluar ruangan untuk menghindari adanya kerumunan antar pemohon,” ujar Haris.

Sementara jam pelayanan dimulai pukul 08.00 wita hingga pukul 13.00 wita.

Berita Terkait

PMB Dibuka, Pendaftar Poltekpar Lombok Lampaui Target
Diskominfo Lombok Tengah dan BPS Jalin Kerja Sama Dorong Satu Data Daerah
Panen Raya di Teruwai, Lombok Tengah Tunjukkan Ketangguhan Sebagai Lumbung Pangan Nasional
Pastikan Layanan Kesehatan Tetap Berjalan Saat Libur Lebaran, Wabup Sidak 6 Puskesmas di Lombok Tengah
Bupati Lombok Utara Ajak Warga Saling Memaafkan di Hari Idulfitri
Wamenpar Pantau Arus Mudik dan Berikan Kuliah Umum di Kampus Poltekpar
ITDC Siap Sambut Wisatawan Selama Libur Lebaran 2025, Tiga Destinasi Unggulan Berbenah
GP Hub Hadir di Makassar, Tiket MotoGP™ 2025 Harga Istimewa Dan Hadiah Menarik

Berita Terkait

Senin, 21 April 2025 - 14:16 WIB

PMB Dibuka, Pendaftar Poltekpar Lombok Lampaui Target

Selasa, 15 April 2025 - 10:29 WIB

Diskominfo Lombok Tengah dan BPS Jalin Kerja Sama Dorong Satu Data Daerah

Selasa, 8 April 2025 - 18:10 WIB

Panen Raya di Teruwai, Lombok Tengah Tunjukkan Ketangguhan Sebagai Lumbung Pangan Nasional

Kamis, 3 April 2025 - 12:33 WIB

Pastikan Layanan Kesehatan Tetap Berjalan Saat Libur Lebaran, Wabup Sidak 6 Puskesmas di Lombok Tengah

Selasa, 1 April 2025 - 14:30 WIB

Bupati Lombok Utara Ajak Warga Saling Memaafkan di Hari Idulfitri

Berita Terbaru

News

PMB Dibuka, Pendaftar Poltekpar Lombok Lampaui Target

Senin, 21 Apr 2025 - 14:16 WIB