Komplotan Pencuri Dari Luar Pulau Lombok di Sirkuit Mandalika Berhasil Diringkus Polisi Tak Berseragam

- Jurnalis

Senin, 22 November 2021 - 03:21 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Lombok Tengah – Aksi komplotan pencuri di Gate 3 ketika World Superbike (WSBK) berlangsung di Sirkuit Mandalika, berhasil dijetahui Polisi tak berseragam yang ditugaskan Polda NTB, Minggu (21/11/2021), 4 orang sudah tertangkap.

Belakangan diketahui komplotan pencuri itu berjumlah lebih empat orang, namun yang berhasil ditangkap baru 4 orang, semua berasal dari luar Pulau Lombok yakni dari Jakarta.

Direktur Reserse Kriminal Umum Polda NTB Kombes Pol Hari Brata SIK MH di tempat kejadian mengatakan, dari hasil interogasi petugasnya, bahwa komplotan pemcuri itu memang sengaja datang ke Sirkuit Mandalika untuk menjalankan aksinya.

Baca Juga :  Sambangi Lapas Perempuan, Kakanwil Kemenkumham NTB Lakukan Pendekatan Humanis pada WBP

“satu dari mereka merupakan residivis, berjenis kelamin perempuan,” Jelas Hari Brata di Get 3 Sirkuit Mandalika, Minggu sore.

Dijelaskan keempat komplotan yang berhasil ditangkap itu, 1 jenis kelaminnya laki-laki, tiga diantaranya jenis kelaminnya perempuan, masing-masing berinisial MA kemudian LO dan AW untuk yang perempuannya, sementara yang laki-laki Berinisial DC.

Keempat komplotan itu berhasil diringkus berdasarkan keterangan dari satu rekannya yang berhasil ditangkap terlebih dahulu di Get 3 Sirkuit Mandalika.

Baca Juga :  Antisipasi Data Warga Miskin Eror, Wagub Surati Bupati -Walikota se NTB

Setelah dilakukan interogasi dan Polisi berhasil mengetahui identitas 3 pelaku lainnya, Tim Puma Polda NTB langsung memblokade semua jalur keluar di Sirkuit Mandalika dan di jalur keluar Pulau Lombok.

Tak lama kemudian 3 palaku lainnya berhasil diamankan di Pelabuhan Lembar, Kabupaten Lombok Barat (Lobar) ketika hendak naik kapal Fery untuk meninggalkan Pulau Lombok.

“kini keempat pelaku sudah kita amankan di Polres Lombok Tengah,” pungkasnya.

Barang bukti yang berhasil diamankan 4 buah Handphon berbagai merek, dengan nilai diatas 10 Juta Rupiah.

Berita Terkait

PMB Dibuka, Pendaftar Poltekpar Lombok Lampaui Target
Diskominfo Lombok Tengah dan BPS Jalin Kerja Sama Dorong Satu Data Daerah
Panen Raya di Teruwai, Lombok Tengah Tunjukkan Ketangguhan Sebagai Lumbung Pangan Nasional
Pastikan Layanan Kesehatan Tetap Berjalan Saat Libur Lebaran, Wabup Sidak 6 Puskesmas di Lombok Tengah
Bupati Lombok Utara Ajak Warga Saling Memaafkan di Hari Idulfitri
Wamenpar Pantau Arus Mudik dan Berikan Kuliah Umum di Kampus Poltekpar
ITDC Siap Sambut Wisatawan Selama Libur Lebaran 2025, Tiga Destinasi Unggulan Berbenah
GP Hub Hadir di Makassar, Tiket MotoGP™ 2025 Harga Istimewa Dan Hadiah Menarik

Berita Terkait

Senin, 21 April 2025 - 14:16 WIB

PMB Dibuka, Pendaftar Poltekpar Lombok Lampaui Target

Selasa, 15 April 2025 - 10:29 WIB

Diskominfo Lombok Tengah dan BPS Jalin Kerja Sama Dorong Satu Data Daerah

Selasa, 8 April 2025 - 18:10 WIB

Panen Raya di Teruwai, Lombok Tengah Tunjukkan Ketangguhan Sebagai Lumbung Pangan Nasional

Kamis, 3 April 2025 - 12:33 WIB

Pastikan Layanan Kesehatan Tetap Berjalan Saat Libur Lebaran, Wabup Sidak 6 Puskesmas di Lombok Tengah

Selasa, 1 April 2025 - 14:30 WIB

Bupati Lombok Utara Ajak Warga Saling Memaafkan di Hari Idulfitri

Berita Terbaru

News

PMB Dibuka, Pendaftar Poltekpar Lombok Lampaui Target

Senin, 21 Apr 2025 - 14:16 WIB