Mobil Honda Brio Terbakar, Alami Kerugian Ratusan Juta

- Jurnalis

Kamis, 16 September 2021 - 03:42 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Lombok Tengah – Sebuah mobil Honda Brio RS dengan nomor polisi D 1193 AIB warna kuning terbakar di dusun Bodak Timuk desa Montong Terep kecamatan Praya kabupaten Lombok Tengah.

IPTU Hariono Melalui KA SPKT III, Aipda Lalu Hidayat dan anggota IK Aiptu Ahmad H Ashari langsung menuju ke TKP guna melakukan patroli antisipasi 3 CR dan gangguan keamanan lainnya.

Baca Juga :  AWGIPC ke-71, Generasi Muda Jadi Sasaran Utama Diseminasi Kekayaan Intelektual

KA SPKT III, Aipda Lalu Hidayat, menjelaskan mobil tersebut di parkir di halaman rumah keluarganya dan sekitar pukul 02.30 wita pemilik dari mobil itu yakni Dewi Asmita mengetahui bahwa mobil miliknya itu terbakar dan tidak lama kemudian mobil petugas pemadam kebakaran datang ke TKP.

“Akan tetapi, mobil tidak bisa diselamatkan dan saat ini mobil dalam keadaan hangus,” jelasnya.

Baca Juga :  Dandim Loteng Pantau Langsung Packing Logistik IATC Dan WSBK Di Sirkuit Msndalika

Di TKP, pihaknya menemukan korek api di dekat mobil tersebut dan saat ini korek api itu telah diamankan untuk dijadikan barang bukti.

“Akibat kejadian tersebut korban mengalami kerugian sekitar Rp 150.000.000 ( seratus lima puluh juta rupiah ) ,situasi aman dan terkendali,” pungkasnya.

Berita Terkait

TIm Judo Lotim Target Juara Umum Kapolda Cup
Kloter Pertama Jenaah Haji NTB Tiba Di Bandara Lombok
Jangan Lewatkan, Promo Super Sale 6.6 Resmi Dibuka untuk Pertamina Grand Prix of Indonesia 2025
The Mandalika Hadirkan Atraksi Watersport di Kuta Beach Park
Hari Lanjut Usia ke-29, Sentra Paramita Mataram Kemensos RI Salurkan 190 Juta Bagi Lansia di Lombok Tengah NTB
Layangkan Surat Keberatan ke BPIP RI, Pemkab Lombok Tengah Ungkap Dugaan Titipan dan Pesanan Calon Paskibraka Nasional
Tuntut Hapus Pemotongan Inpaq, Ratusan Massa Datangi Disnaker Minta Pimpinan Yayasan RSI NTB Mundur
Ayo Daftar Segara, Poltekpar Lombok Telah Membuka Pendaftaran Mahasiswa Jalur Mandiri

Berita Terkait

Sabtu, 14 Juni 2025 - 09:47 WIB

TIm Judo Lotim Target Juara Umum Kapolda Cup

Kamis, 12 Juni 2025 - 12:15 WIB

Kloter Pertama Jenaah Haji NTB Tiba Di Bandara Lombok

Senin, 9 Juni 2025 - 23:36 WIB

Jangan Lewatkan, Promo Super Sale 6.6 Resmi Dibuka untuk Pertamina Grand Prix of Indonesia 2025

Kamis, 5 Juni 2025 - 19:05 WIB

The Mandalika Hadirkan Atraksi Watersport di Kuta Beach Park

Minggu, 1 Juni 2025 - 08:42 WIB

Hari Lanjut Usia ke-29, Sentra Paramita Mataram Kemensos RI Salurkan 190 Juta Bagi Lansia di Lombok Tengah NTB

Berita Terbaru

Lombok Tengah

TIm Judo Lotim Target Juara Umum Kapolda Cup

Sabtu, 14 Jun 2025 - 09:47 WIB

Lombok Tengah

Kloter Pertama Jenaah Haji NTB Tiba Di Bandara Lombok

Kamis, 12 Jun 2025 - 12:15 WIB

Lombok Tengah

The Mandalika Hadirkan Atraksi Watersport di Kuta Beach Park

Kamis, 5 Jun 2025 - 19:05 WIB