Timnas Jepang Kalahkan Jerman Dengan Sekor 2-1

- Jurnalis

Kamis, 24 November 2022 - 11:33 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Lomboknesia – Timnas Jepang memetik kemenagan atas Timnas Jerman pada laga perdana Grup E di piala dunia 2022, yang berlangsung di SKhalifa Stadium, Doha, Qatar rabu 23/11/2022. Timnas Jepang tundukkan Timanas Jerman dengan sekor 2-1

Pertandingan yang mempertemuka Timnas Jepang dan Jerman berlangsung sangat sengit kedua tim saling serang. Peluang demi peluang trus di ciptakan kedua tim.

Namun di babak pertama gawang timnas Jepang kebobolan melaui tendangan titik putih pada menit ke-33, setelah timnas jepang menjatuhkan pemain Jerman di kotak 16 Besar.

Gundogan yang maju sebagai eksekutor berhasil melaksanakan tugasnya dengan baik. Gundogan mengecoh Gonda dan membawa Jerman memimpin 1-0 sementara.

Baca Juga :  Sirkuit Mandalika Resmi dapat Homologasi Grade B untuk WSBK 2022

Di babak pertama kedua tim trus bermain sengit dan saling serang untuk mendapatkan gol. sampai berahir Babak pertama sekor bertahan 0-1 Jerman masih unggul sementara.

Di babak kedua yang berlangsung kedua tim bermain dengan sengit dan peluang pun terciptakan masing-masing tim, namun di menit ke – 75 gawang jerman kebobolan lewat gol balasan Jepang bermula saat Kaoru Mitoma melakukan penetrasi dari sisi kanan pertahanan Jerman, Kaoru Mitoma melepaskan umpan terobosan ke Takefusa Kubo yang langsung melepaskan tendangan.

Baca Juga :  Peringatan Natal 2021, Pemerintah Ingatkan Pentingnya Persaudaraan

Bola bisa ditepis Manuel Neuer namun bola rebound disambar Ritsu Doan lewat sebuah tendangan terukur gol pun terjadi sekor menjadi 1-1.

Tidak sampai di situ timnas jepang terus bersusaha menciptakan gol, berselang beberapa menit setelah gol pertama, jepang kembali membobol gawang jerman lewat tedanagn Takuma Asano dari sudut sempit dan gol keduapun tercipta, kedudukan berubah, Jepang unggul 2-1 atas Jerman.

Sampai habis babak kedua berlangsung tim Jepang masih unggul, dan Jermanpun tumbang dengan sekor 2-1 sampai menit terahir. Hasil ini mengantarkan Jepang ke posisi puncak Grup E dengan 3 poin.

Berita Terkait

PMB Dibuka, Pendaftar Poltekpar Lombok Lampaui Target
Diskominfo Lombok Tengah dan BPS Jalin Kerja Sama Dorong Satu Data Daerah
Panen Raya di Teruwai, Lombok Tengah Tunjukkan Ketangguhan Sebagai Lumbung Pangan Nasional
Pastikan Layanan Kesehatan Tetap Berjalan Saat Libur Lebaran, Wabup Sidak 6 Puskesmas di Lombok Tengah
Bupati Lombok Utara Ajak Warga Saling Memaafkan di Hari Idulfitri
Wamenpar Pantau Arus Mudik dan Berikan Kuliah Umum di Kampus Poltekpar
ITDC Siap Sambut Wisatawan Selama Libur Lebaran 2025, Tiga Destinasi Unggulan Berbenah
GP Hub Hadir di Makassar, Tiket MotoGP™ 2025 Harga Istimewa Dan Hadiah Menarik

Berita Terkait

Senin, 21 April 2025 - 14:16 WIB

PMB Dibuka, Pendaftar Poltekpar Lombok Lampaui Target

Selasa, 15 April 2025 - 10:29 WIB

Diskominfo Lombok Tengah dan BPS Jalin Kerja Sama Dorong Satu Data Daerah

Selasa, 8 April 2025 - 18:10 WIB

Panen Raya di Teruwai, Lombok Tengah Tunjukkan Ketangguhan Sebagai Lumbung Pangan Nasional

Kamis, 3 April 2025 - 12:33 WIB

Pastikan Layanan Kesehatan Tetap Berjalan Saat Libur Lebaran, Wabup Sidak 6 Puskesmas di Lombok Tengah

Selasa, 1 April 2025 - 14:30 WIB

Bupati Lombok Utara Ajak Warga Saling Memaafkan di Hari Idulfitri

Berita Terbaru

News

PMB Dibuka, Pendaftar Poltekpar Lombok Lampaui Target

Senin, 21 Apr 2025 - 14:16 WIB