Bupati Jenguk Pasien RSUD, Beri Semangat dan Bingkisan Buka Puasa

- Jurnalis

Jumat, 22 April 2022 - 15:18 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Lombok Tengah, – Ditengah tengah kesibukannya yang amat padat, Bupati Lombok Tengah menyempatkan diri menjenguk pasien di RSUD Praya.
Kehadiran Bupati ke Rumah Sakit Umum Daerah Praya membuat pasien senang lantaran yang menjenguknya adalah orang nomor satu di Lombok Tengah. “Terimakasih pak Bupati atas kunjungannya, Alhamdulillah bisa bertemu pak Bupati” kata Pasien asal Sengkerang Kecamatan Praya Timur itu.

Baca Juga :  Bupati Pimpin Visitasi ke Rumah Calon Penerima Beasiswa Kedokteran

Bupati datang bersama Kabag Prokopim L.M.Saleh, Kabag Kesra L.Hilim dan Kadis Pertanian Taufiqurrahman Puanote, sementara pejabat dari rumah sakit tidak terlihat.
Pada kesempatan itu Bupati memberikan semangat dan doa kepada pasien agar segera sembuh dan dapat lebaran bersama keluarga di rumah. “Cepat sembuh ya, semoga segera diangkat penyakitnya sehingga kita bisa lebaran bersama keluarga dirumah” kata Bupati sembari memberikan makanan untuk berbuka puasa.

Baca Juga :  Peduli Masyarakat Miskin, Pemkab Lombok Barat Bersama Yayasan Server Indonesia Bagikan 40 Ton Daging Kurban

Kedatangan Bupati juga sekaligus untuk melihat dari dekat pelayanan kesehatan yang diberikan oleh pihak Rumah Sakit. Dia berharap agar pihak rumah sakit memberikan pelayanan terbaik kepada pasien.

Sebelum ke Rumah Sakit, Bupati memberikan santunan kepada 100 orang anak yatim-piatu di Pendopo Bupati Lombok Tengah. Bupati didampingi Kadis Perikanan dan Kelautan, Sekdis Dinas Perhubungan.

Berita Terkait

ITDC Lanjutkan Komitmen Pengembangan SDM, InJourney Hospitality House di The Mandalika Masuki Tahun Ketiga
Dewan Lalu Pelita Putra Sosialisasikan Raperda Perlindungan PMI Asal NTB, Masyarakat Pringgarata Sambut Baik
L. M. Ahyar Resmi Dilantik Menjadi Wakil Ketua DPRD Lombok Tengah
Pemkab Lombok Tengah Gelar Sosialisasi Anti Korupsi dan Gratifikasi
Reses L. Abdussahid Didominasi Persoalan Inprastruktur Jalan
Wakil Bupati Lombok Tengah Tandatangani MOU Dengan Rektor UNDIKSHA Untuk Tingkatkan Kualitas Pendidikan
Lombok Tengah Satu-satunya di NTB Terapkan Manajemen Talenta ASN, 53 Pejabat Jalani Asesmen
Kosabangsa 2025 Dorong Transformasi Ekonomi Desa Kayangan Lewat Teknologi dan Digitalisasi

Berita Terkait

Rabu, 26 November 2025 - 13:49 WIB

ITDC Lanjutkan Komitmen Pengembangan SDM, InJourney Hospitality House di The Mandalika Masuki Tahun Ketiga

Jumat, 21 November 2025 - 17:52 WIB

Dewan Lalu Pelita Putra Sosialisasikan Raperda Perlindungan PMI Asal NTB, Masyarakat Pringgarata Sambut Baik

Senin, 17 November 2025 - 15:35 WIB

L. M. Ahyar Resmi Dilantik Menjadi Wakil Ketua DPRD Lombok Tengah

Senin, 10 November 2025 - 10:44 WIB

Pemkab Lombok Tengah Gelar Sosialisasi Anti Korupsi dan Gratifikasi

Minggu, 9 November 2025 - 09:26 WIB

Reses L. Abdussahid Didominasi Persoalan Inprastruktur Jalan

Berita Terbaru

Lombok Tengah

Pemkab Lombok Tengah Gelar Sosialisasi Anti Korupsi dan Gratifikasi

Senin, 10 Nov 2025 - 10:44 WIB