Kanwil Kemenkumham NTB Lakukan Pembinaan Kenotariatan di Sumbawa

- Jurnalis

Kamis, 16 November 2023 - 09:03 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Lomboknesia.id – Divisi Pelayanan Hukum dan HAM Kanwil Kemenkumham NTB melakukan koordinasi pembinaan kenotariatan di Kabupaten Sumbawa. Koordinasi dilakukan di Kantor Notaris Mahkamah Iqbal Perdana Putra, Kamis (16/11).
Tim dari Kanwil Kemenkumham NTB dipimpin Kabid Pelayanan Hukum Puan Rusmayadi, Kasubbid Pemajuan HAM Supardan dan Anggota MPD Kanwil Kemenkumham NTB.

Baca Juga :  BPK Akui Efektivitas Penanganan Pandemi Covid-19 di NTB

“Kegiatan koordinasi ini dilaksanakan dalam rangka menyelaraskan terkait protokol notaris di Kabupaten Sumbawa,” kata Puan Rusmayadi.

Mahkamah Iqbal sebagai anggota MPD Kabupaten Sumbawa menjelaskan bahwa pada tahun 2023 telah dilaksanakan persamaan persepsi terhadap dokumen-dokumen notaris melalui pemeriksaan yang telah dilaksanakaan MPD.

Kakanwil Kemenkumham NTB Parlindungan menuturkan, pembinaan dan pengawasan notaris harus terus dilakukan Kanwil Kemenkumham NTB karena notaris berperan penting dalam pertumbuhan investasi dan perekonomian di Indonesia.

Baca Juga :  Lantik Pejabat Suktrural dan Fungsional, Sekda Minta Komitmen Bangun NTB Gemilang

Menkumham Yasonna H. Laoly dalam sejumlah kesempatan mengingatkan untuk memperkuat pengawasan terhadap notaris khususnya yang disebabkan oleh perilaku oknum notaris yang tidak profesional dalam menjalankan tugasnya.

Berita Terkait

Diskominfo Lombok Tengah dan BPS Jalin Kerja Sama Dorong Satu Data Daerah
Panen Raya di Teruwai, Lombok Tengah Tunjukkan Ketangguhan Sebagai Lumbung Pangan Nasional
Pastikan Layanan Kesehatan Tetap Berjalan Saat Libur Lebaran, Wabup Sidak 6 Puskesmas di Lombok Tengah
Bupati Lombok Utara Ajak Warga Saling Memaafkan di Hari Idulfitri
Wamenpar Pantau Arus Mudik dan Berikan Kuliah Umum di Kampus Poltekpar
ITDC Siap Sambut Wisatawan Selama Libur Lebaran 2025, Tiga Destinasi Unggulan Berbenah
GP Hub Hadir di Makassar, Tiket MotoGP™ 2025 Harga Istimewa Dan Hadiah Menarik
ITDC Hadirkan Berkah Ramadhan: Dari Buka Puasa Bersama, Santunan dan Bagikan Paket Sembako

Berita Terkait

Selasa, 15 April 2025 - 10:29 WIB

Diskominfo Lombok Tengah dan BPS Jalin Kerja Sama Dorong Satu Data Daerah

Selasa, 8 April 2025 - 18:10 WIB

Panen Raya di Teruwai, Lombok Tengah Tunjukkan Ketangguhan Sebagai Lumbung Pangan Nasional

Kamis, 3 April 2025 - 12:33 WIB

Pastikan Layanan Kesehatan Tetap Berjalan Saat Libur Lebaran, Wabup Sidak 6 Puskesmas di Lombok Tengah

Selasa, 1 April 2025 - 14:30 WIB

Bupati Lombok Utara Ajak Warga Saling Memaafkan di Hari Idulfitri

Kamis, 27 Maret 2025 - 03:58 WIB

Wamenpar Pantau Arus Mudik dan Berikan Kuliah Umum di Kampus Poltekpar

Berita Terbaru